Materi PHP: Menghitung Bunga Tabungan

Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh readers bargun sekalian :3
kali ini admin akan memberikan cara mengenai materi pemrograman web yaitu: Menghitung Bunga Tabungan.
Beberapa hal-hal yang harus dipersiapkan yaitu: PC atau laptop yang terinstal xamplite dan visual studio serta niat yang benar agar ilmu ini bermanfaat :3

Berikut adalah case yang saya berikan:

Ada seorang nasabah bank yang menabung di bank X dengan saldo awal Rp. 1.000.000,-. Bank X menerapkan kebijakan bunga 3% perbulan dari saldo awal tabungan. Hitunglah jumlah saldo  akhir nasabah  tersebut  setelah  11 bulan.

Berikut adalah code yang dapat menyelesaikan case tersebut:

<html>
    <head>
        <title>
        Tugas 1 bab 5
        </title>
    </head>
    <body>
    <?php
    $saldoAwal=1000000;
    $bunga=0.03;
    $bulan=11;
    $saldoAkhir=$saldoAwal+($saldoAwal*$bunga*$bulan);
    echo "Saldo akhir setelah ".$bulan." bulan adalah:Rp.".$saldoAkhir.",-";
    ?>
    </body>
</html>
Setelah itu cek di localhost/namafolder/namafile.php
Apabila telah tampil seperti berikut:
Selamat, ilmunya sudah tertular ke kamu :3
Wassalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Materi PHP: Cara menghitung saldo Part 2

Materi PHP: POST and GET Request Part 2